"The New Normal" - 10 Gaya Hidup (Baru) Pasca COVID-19 #dirumahaja #kitapastimenang #lawanCOVID19
Pandemik COVID-19 memunculkan gaya hidup baru yang kini dikenal banyak orang dengan sebutan "The New Normal". Istilah ini sebenarnya bukan istilah baru, karena sebelumnya sudah digunakan saat krisis ekonomi global tahun 2008 dan resesi global tahun 2012. Di masa itu, konteks "The New Normal " (Gaya Hidup Normal yang Baru) merujuk pada perubahan "market-place" yang awalnya pasar konvensional yang bergeser ke pasar dunia-maya. Kasus COVID-19 yang terjadi di dunia tidak saja mengubah kondisi perekonomian dunia, tetapi juga gaya hidup seluruh manusia di muka bumi ini. Apa yang dulu merupakan hal yang tidak lazim, kini menjadi sebuah "hal baru yang lazim". Sedangkan apa yang dulu merupakan hal lazim, kini telah menjadi sebuah hal usang yang "sangat aneh" jika dilakukan kembali. Berikut ini adalah rangkuman hal-hal baru apa saja yang akan menjadi Gaya Hidup "normal yang baru" masyarakat pasca pandemik COVID-19 : 1. MASKER M